ayat

DEFINISI, MACAM, KAIDAH QIRAAT AL-QUR’AN

STANDAR KOMPETENSI Memahami qiroat al-Qur’an KOMPETENSI DASAR A.      Menjelaskan qiroat al-Qur’an B.      Menjelaskan macam-macam qiro’at al-Qur’an C.      Menjelaskan kaidah qiroat yang shohih D.      Mengidentifikasi faedah beraneka ragamnya qiro’at al-Qur’an                 MATERI PEMBELAJARAN A.      Definisi Ilmu Qiroat B.      Macam-macam qiro’at al-qur’an C.      Kaidah- kaidah Qiroat D.      Faedah beraneka ragamnya qiroat al-Qur’an    INDIKATOR Setelah peserta didik mempelajari materi-materi pokok diharapkan dapat : A.      Mendefinisikan Ilmu […]

PENGERTIAN DAN PERBEDAAN TAFSIR DAN ILMU TAFSIR

TAFSIR DAN ILMU TAFSIR                                                            A.   Pengertian Tafsir al-Qur’an Menurut bahasa kata tafsir berwazan dari kata dasar al fasr yang berarti menjelaskan atau menyingkap makna yang abstrak, kata tafsir bisa juga diambil dari attafsir yaitu suatu ilmu yang digunakan dokter untuk mengetahui penyakit. Abu Hayan mendefinisikan tafsir adalah ilmu yang membahas tentang cara pengungkapan kata-kata al-Qur’an […]

Kapan Tanggal Puasa Muharram 2019: Tasu’a dan Asyuro 1441 H ? Bagaimana Keutamaan dan Niat ?

Saya sebagai manusia biasa mencoba membagikan informasi seputar Puasa Muharram yang semoga dapat bermanfaat bagian kalian sebagai ladang pahala. Dalam momen memasuki tahun baru hijriyah ada sebuah ibadah yang sayang untuk dilewatkan, salah satunya puasa. Nah, kapan sih puasanya? Tanggal Puasa Muharram Tasu’a dan Asyuro 1441 H/ 2019 Jika mengacu pada kalender hijriyah, awal bulan Muharram pada tanggal […]

KEUTAMAAN BERSEDEKAH KAJIAN SURAT AL BAQOROH 261

Dalam Surat Al Baqoroh ayat 261 menggambarkan keberuntungan orang yang suka membelanjakan atau menyumbangkan harta bendanya di jalan Alloh, yaitu untuk mencapai keridaan Nya.Betapa mujurnya orang yang suka menafkahkan hartanya di jalan Alloh, oleh ayat ini dilukiskan sebagai berikut : bahwa orang tersebut adalah seperti seorang yang menyemaikan sebutir benih ditanah yang subur. Benih yang […]

SEJARAH TAFSIR AL-QUR’AN

SEJARAH TAFSIR AL-QUR’AN – Untuk menambah kecintaan kita terhadap Al Qur’an setidaknya kita bisa memulainya dengan mengetahui Sejarah Tafsir Al-Qur’an. Mulai dari Periode Nabi Muhammad, Periode Sahabat, Periode Tabiin hingga tadwin (pembukuan). Harapannya kita dapat lebih semangat dalam mempelajari Tafsir Al Quran karena mengetahui bagaimana perjuangan, perkembangan tafsir pada zaman dulu. Akhirnya semoga penjelasan ini dapat bermanfaat bagi […]

Chat WhatsApp
error: Mohon maaf, copy paste tidak diperkenankan !!