Dumet School

7 Tips Memilih Tempat Kursus IT di Jakarta

Bagaikan jamur di musim hujan, keberadaan tempat kursus IT makin tubuh subur seiring dengan kemajuan zaman. Masyarakat kian sadar bahwa perkembangan informasi dan teknologi menjadi sebuah peluang yang dapat dimaksimalkan. Hanya mereka yang punya skill dan pengetahuan mumpuni yang mampu memenangkan persaingan. Bukan untuk ditakuti, namun untuk dipelajari. Akhirnya, masyarakat lekas berlomba-lomba untuk memilih tempat […]

Nggak Cuma Jadi Youtubers, Ini Pentingnya Belajar Edit Video

Halo, gaes!  (salam ala-ala youtubers) Video dan Youtube. Dua hal yang saling berkaitan dan tak dapat dipisahkan. Apalagi Youtube sendiri telah menjadi media sosial yang paling aktif diakses di Indonesia (Riset We Are Social, 30 Januari 2018). Populernya Youtube menjadi wajar karena semacam ada kejenuhan masyarakat dengan televisi kita hari ini. Menurunnya minat baca juga […]

Menjadi Bukan Sekedar Blogger dengan Jago Desain Grafis

Meme di atas cukup menohok bagi saya. Di era industri kreatif, saya masih belum menguasai desain grafis. Apalagi sebagai seorang blogger tidak bisa menutup mata dengan perkembangan blogging yang luar biasa gegasnya. Pada awalnya saya menganggap blog hanya sebagai tempat curhat sehingga yang ditulis sesuka hati. Makin ke sini makin sadar jika hanya mengandalkan tulisan […]

Mengoptimalisasi Media Sosial Menjadi Peluang Ditengah Era Digital

Sejauhmana Memaksimalkan Potensi Media Sosialmu? Ya, media sosial menjadi topik yang begitu sakral dibicarakan akhir-akhir ini. Hal tersebut tidak terlepas dari terpaan isu tentang pemblokiran media sosial di Indonesia. Telegram sudah lebih kehilangan penggunannya di Indonesia lantaran pemblokiran yang sudah dilakukan Kominfo pada 14 Juli 2017. Meskipun demikian, dikutip dari detik.com Jokowi memastikan tak bakal […]

Awas! Banyak Lembaga Kursus Pakai Instruktur Abal-abal

Saat ini, keberadaan lembaga kursus bidang IT (seperti desain grafis, website, digital marketing dan sebagainya) begitu menjamur. Hampir di setiap pojok daerah terdapat lembaga kursus yang menyuguhkan tempat bagi mereka yang ingin belajar. Dalam hal tarif pun juga bervariasi tergantung dengan fasilitas, program dan instruktur (pengajar kursus) itu sendiri.  Berbicara masalah instruktur, kadang kita kurang […]

Lihat Tulisan Lainnya
Chat WhatsApp
error: Mohon maaf, copy paste tidak diperkenankan !!